Baca 10 detik
- Simeone secara jujur mengakui bahwa The Gunners tampil jauh lebih baik dan benar-benar superior.
- Arsenal membuka pesta gol di babak kedua melalui Gabriel Magalhaes pada menit ke-57 lewat skema bola mati.
Sedangkan Atletico Madrid harus segera memperbaiki performa jika tak ingin tersingkir lebih awal.
Kontributor: Adam Ali