Dua Legenda Manchester United Diadu Demi Jabatan Pelatih Sementara, Solskjaer atau Carrick?

Galih Prasetyo Suara.Com
Rabu, 07 Januari 2026 | 17:36 WIB
Dua Legenda Manchester United Diadu Demi Jabatan Pelatih Sementara, Solskjaer atau Carrick?
Kolase foto Ole Gunnar Solskjaer dan Michael Carrick [Suara.com]
Baca 10 detik
  • Manchester United mencari manajer interim hingga akhir musim setelah memecat Ruben Amorim pada awal pekan ini.
  • Ole Gunnar Solskjaer dan Michael Carrick menjadi kandidat utama dan sudah berdiskusi dengan manajemen klub.
  • Darren Fletcher bertindak sebagai pelatih caretaker saat United menghadapi Burnley, sementara Van Nistelrooy tidak lagi dipertimbangkan.

Namun, Ruud van Nistelrooy dipastikan sudah tidak masuk dalam radar, meski sempat menjadi pelatih sementara saat Erik ten Hag dipecat pada Oktober 2024.

Fletcher mengakui bahwa memimpin Manchester United adalah sesuatu yang melampaui mimpinya. Meski begitu, ia menegaskan fokusnya saat ini sepenuhnya tertuju pada laga melawan Burnley.

“Saya fokus menyiapkan pertandingan. Setelah laga selesai, barulah kami akan berbicara soal masa depan,” ujar Fletcher.

Kontributor: Azka Putra

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI