Banyak Ustadz Meniru Uje, Pipik Tak Kepincut

Madinah Suara.Com
Sabtu, 30 Agustus 2014 | 11:46 WIB
Banyak Ustadz Meniru Uje, Pipik Tak Kepincut
Pipik Dian Irawati. [Dok. Pipik]

Suara.com - Tak seorang pun bisa menyamai sosok almarhum Ustadz Jefri Al Buchori alias Uje di hati Pipik Dian Irawati. Karena alasan itu, dia masih belum berpikir menikah lagi.

"Banyak ustadz yang mengikuti gaya almarhum (Uje) dari segi pakaian misalnya. Tapi dari pribadinya jauh, nggak ada yang seperti suami saya," kata Pipik ditemui di bilangan Tendean, Jakarta Selatan, Jumat (29/8/2014).

"Memang nggak ada lelaki sempurna, tapi saya lihat sosok suami nggak bisa digantikan oleh siapapun," ujarnya lagi.

Meski begitu, Pipik tak ingin mendahului takdir Tuhan. Jika kelak diberikan jodoh lagi, dia tak bisa berbuat apa-apa. "Gimana Allah saja," ucapnya.

Pipik sekarang hanya ingin fokus mengurus anak dan berdakwah. Tak terbesit sedikitpun dalam dirinya mencari suami baru.

"Cuma itu yang saya lakukan selama ini," katanya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI