Jude Law Punya Anak Kelima dari Mantan Pacar

Tomi Tresnady Suara.Com
Rabu, 18 Maret 2015 | 15:18 WIB
Jude Law Punya Anak Kelima dari Mantan Pacar
Jude Law. [Shutterstock]

Suara.com - Aktor Jude Law telah menjadi ayah dari lima anak. Pemain film Sherlock Holmes itu sambut seorang bayi perempuan yang dilahirkan mantan pacarnya, Catherine Harding pada Senin (16/3/2015).

Juru bicara Jude Law telah memberikan konfirmasi jika pasangan Jude Law dan Catherine Harding sudah melahirkan seorang bayi perempuan.

Jude sempat mengumumkan kehamilan Catherine pada Oktober 2014 lalu. Saat itu, juru bicaranya mengungkapkan jika aktor 42 tahun itu bersama mantan pacarnya yang berusia 23 tahun menunggu kelahiran bayi di musim semi.

Sementara pasangan ini telah memutuskan hubungan pacaran, mereka telah berkomitmen untuk membesarkan anak mereka.

Jude telah menjadi ayah dari tiga anak hasil hubungannya dengan mantan istrinya Sadie Frost (cerai pada 2003), yakni Rafferty, Rudy dan Iris. Jude juga memiliki anak perempuan bernama Sofia dari hasil hubungannya dengan mantan kekasihnya, Samantha Burke.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

Ini Cara Pesohor Berdamai Dengan Kebotakan

28 Oktober 2014 | 15:14 WIB WIB

REKOMENDASI

TERKINI