Sambut Ramadan, Raya Rilis "Single" Religi

Laban Laisila Suara.Com
Minggu, 07 Juni 2015 | 19:05 WIB
Sambut Ramadan, Raya Rilis "Single" Religi
Intan Soraya alias Raya. [suara.com/Yazir Farouk]

Suara.com - Mantan vokalis Geger Band, Intan Soraya atau yang akrab disapa Raya merilis single religi berjudul Asma Allah Dalam Doa. Peluncuran album single ini untuk menyambut bulan ramadan.

"Ini lagu sudah lama dan ciptaan aku sendiri. Sebetulnya mau keluarin yang bukan religi. Tapi karena sebentar lagi ramadhan, yang ini dulu jadinya," kata Raya ditemui di kawasan Tebet, Jakarta Selatan, Minggu (7/6/2015).

Raya mengakui sudah lama berniat membuat lagu religi sejak memutuskan bersolo karier. Tapi bagi dia, tak mudah membawakan lagu tentang hubungan manusia dengan Tuhan.

"Karena kalau nyanyi atau bikin lagu religi, keseharian harus dijaga. Kayak ada beban gitu," ujarnya.

Raya pun berharap lagunya bisa meledak di pasaran.

"Dan bisa membawa dampak positif buat banyak orang," ucap dia

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI