Jakmania Heboh Sambut Ariel Tatum di Stadion Cikarang

Madinah Suara.Com
Sabtu, 17 Juni 2017 | 13:58 WIB
Jakmania Heboh Sambut Ariel Tatum di Stadion Cikarang
Ariel Tatum. [Instagram]

Suara.com - Artis Ariel Tatum memberikan dukungannya kepada sang kekasih, pesepak bola klub Persija Jakarta Ryuji Utomo yang berlaga Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Jumat (16/6/2017) melawan Sriwijaya FC.

Dalam akun Instagramnya, Sabtu (17/6/2017) Ariel pamer video saat dirinya saat disambut oleh Jakmania-sebutan fans Persija. Mereka terus menyebut nama Ariel sambil bernyanyi seperti sedang memberikan dukungan.

"Ariel Taaatum... Ariel Tatuuum...," teriak Jakmania meneriakkan yel yel mereka.

"Got the sweetest welcome from the Jakmanias. See you on the next match! #PersijaDay," tulis Ariel beberapa jam yang lalu via Instagram Story-nya.

Tak cuma itu, teman duet Ari Lasso dalam "Aku Telah Denganmu" itu juga menulis tag nama kekasihnya, Ryuji saat memamerkan gambar stadion dan lapangan bola Wibawa Mukti, Cikarang.

Ariel disebut-sebut sebagai orang ketiga di balik kisruh hubungan Ryuji dan artis Yuki Kato. Ariel dan Yuki berteman dekat, namun kabar ini ditampik Yuki beberapa waktu lalu. Yuki Kato bilang hubungannya dengan Ariel baik-baik saja. Soal asmara dengan Ryuji, menurut Yuki, cerita cintanya sudah lama berakhir.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI