Kondisi Terkini Kriss Hatta Jelang Sidang Kasus Penganiayaan

Selasa, 08 Oktober 2019 | 15:56 WIB
Kondisi Terkini Kriss Hatta Jelang Sidang Kasus Penganiayaan
Kriss Hatta sebelum dipindahkan ke kejaksaan, Kamis (19/9/2019). [Yuliani/Suara.com]

Suara.com - Sidang kasus penganiayaan yang menjerat Kriss Hatta akan digelar perdana di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (8/10/2019) besok.

Kuasa hukum Kriss Hatta, Denny Lubis mengatakan kliennya dalam keadaan sehat dan siap hadapi sidang.

"Alhamdulillah Kriss di dalam dalam keadaan sehat. Mudah-mudahan besok itu Insya Allah sidang perdana dimulai, " kata Denny Lubis ditemui di LP Cipinang, Jakarta Timur, Selasa, (8/10/2019).

Sementara, Ibunda Kriss Hatta, Tuty Suratinah, sepertinya mulai bisa menerima proses hukum yang dijalani sang putra. Sebelumnya Tuty sempat kecewa kasus sang putra tetap berjalan, padahal sudah ada kesepakatan damai dengan pelapor, Anthony Hillenaar.

Karenanya, Tuty kini minta doa agar besok persidangan Kriss Hatta berjalan dengan lancar.

"Terima kasih untuk media yang sudah kawal Kriss, kita mintanya lancar saja," katanya.

Kriss Hatta sebelumnya ditangkap karena dugaan menganiaya Anthony Hillenaar di tempat hiburan malam Dragonfly, Jakarta Selatan, pada Sabtu, 6 April lalu. Penganiayaan terjadi karena Kriss sakit hati kepada teman Anthony yang mengganggu pacarnya.

Baca Juga: Dijenguk Ibu, Kriss Hatta Dibawakan Petai

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI