Suara.com - Ayah pedangdut Ayu Ting Ting, Abdul Razak atau Ayah Rozak baru saja merayakan ulang tahun yang ke 58 pada hari Rabu (3/6) lalu.
Keluarga Ayu Ting Ting pun lantas memberikan surprise ulang tahun yang membuat ayah Rozak sampai menangis terharu.
Salah satunya diberi motor klasik, kayak apa nih momen surprise ultah ayah Rozak?
Berikut rangkuman potret yang sudah Suara.com rangkum:
1. Dikerjai

Ayah Rozak dikerjai sama keluarga nih, tampak dua orang asing memaksa masuk ke rumahnya dan membawa barang mencurigakan. Ayah Rozak pun marah hingga naik pitam.
2. Dapat surprise

Ayah Rozak lantas dapat surprise dari keluarganya yaitu kue ulang tahun nih!
3. Dapat hadiah
Baca Juga: Pensiun dari PNS, Ayah Ayu Ting Ting Kini Bercocok Tanam

Sangat terharu, Ayah Rozak sampai menangis loh saat dapat hadiah.