7 Lagu Dangdut Terbaru dan Terpopuler 2020

Rifan Aditya Suara.Com
Sabtu, 29 Agustus 2020 | 10:55 WIB
7 Lagu Dangdut Terbaru dan Terpopuler 2020
Lagu Ngawi Nagih Janji dinyanyikan oleh Denny Caknan dan Ndarboy Genk (YouTube DENNY CAKNAN)

4. Pipi Mimi

Lagu Pipi Mimi merupakan single milik penyanyi dangdut Siti Badriah. Lagu ciptaan Yogi RPH bersama Donall Kinan Samy ini mengisahkan kebahagiaan pasangan yang baru menikah.

Video klip lagu Pipi Mimi yang dirilis pada awal tahun 2020 lalu kini telah memiliki 8 juta viewers di Youtube.

Link video klip dapat disaksikan di sini.

5. Hareudang (Nestapa)

Lagu ciptaan Pasukan Perang ini dirilis pada 25 April 2020. Sebagai salah satu lagu dangdut populer 2020, video klip Hareudang yang diunggah di Youtube ini telah ditonton sebanyak lebih dari 44 juta kali. Lagu ini juga di cover oleh beberapa penyanyi lain yang tentunya tak kalah asyik dengan versi originalnya.

Link video klip dapat disaksikan di sini.

6. Ditinggal Pas Sayang Sayange

Single terbaru Nella Kharisma ini merupakan lagu dangdut koplo berbahasa Jawa. Lagu ciptaan Arya Satria ini juga sempat masuk ke dalam jajaran video trending Youtube Indonesia.

Baca Juga: Rekomendasi 5 Lagu Dangdut Koplo, Enak Buat Joget

Baru beberapa hari rilis, video klip Ditinggal Pas Sayang Sayange telah ditonton lebih dari 2.9 juta kali.

Link video klip dapat disaksikan di sini.

7. Banyu Moto

Banyu Moto - Nella Kharisma Feat Dory Harsa
Banyu Moto - Nella Kharisma Feat Dory Harsa

Lagu Nella Kharisma lainnya dalam daftar lagu dangdut terbaru 2020 ini adalah Banyu Moto. Kali ini, Nella Kharisma tak sendirian karena Ia berduet dengan Dory Harsa.

Lagu dangdut berbahasa Jawa ini sangat populer di media sosial. Baru dua bulan dirilis, video klipnya bahkan sudah ditonton lebih dari 31 juta kali.

Link video klip dapat disaksikan di sini.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI