Nyaman dengan Gofar Hilman, Nikita Mirzani: Dia Ini Orangnya Beda

SumarniEvi Ariska Suara.Com
Senin, 19 Oktober 2020 | 06:20 WIB
Nyaman dengan Gofar Hilman, Nikita Mirzani: Dia Ini Orangnya Beda
Nikita Mirzani dan Gofar Hilman [YouTube/Crazy Nikmir REAL]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Oh jadi maksud kak Niki dia itu berbeda?" sahut Atta Halilintar.

Nikita Mirzani langsung mengiyakan bahwa Gofar Hilman berbeda dengan kebanyakan laki-laki. Dia bilang, setiap kali berada di dekat Gofar Hilman ia merasa dihormati sebagai perempuan.

"Dia itu orangnya berbeda. Dia lebih respect sama perempuan," tegas Nikita Mirzani.

"Berarti cowok yang respect itu ketika lihat perempuan....," kata Atta halilintar menimpali.

"Oh iya dong, itu kan diuji iman dan apanya itu," sambung Nikita Mirzani.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI