Bioskop Kembali Dibuka, Ini Deretan Hoaks yang Perlu Diketahui

SumarniYuliani Suara.Com
Kamis, 22 Oktober 2020 | 10:53 WIB
Bioskop Kembali Dibuka, Ini Deretan Hoaks yang Perlu Diketahui
Ilustrasi penonton memakai masker saat menonton film di bioskop. (Antara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pembukaan bioskop merujuk pada Surat Keputusan no 268 tahun 2020 tentang pembukaan kembali usaha pariwisata di masa pembatasan sosial berskala besar (PSBB) Transisi bagi usaha bioskop, tertanggal 20 Oktober 2020.

Pihak CGV Jakarta sendiri sudah mengoperasikan kembali 4 bioskopnya, salah satunya di Grand Indonesia.

Bioskop mulai dibuka pukul 12.00 WIB dan tutup mengikuti jam operasional mall. Tiket bisa dibeli melalui online atau pun self ticketing di mesin yang tersedia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI