Profil Dylan Sada, Model Indonesia Berkarier di Amerika Meninggal Dunia

Rifan Aditya Suara.Com
Senin, 09 November 2020 | 15:03 WIB
Profil Dylan Sada, Model Indonesia Berkarier di Amerika Meninggal Dunia
Dylan Sada. (Instagram/@dylan_sada)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Di tahun 2018 lalu, Dylan pernah bercerita bahwa dirinya mengalami depresi sehingga sempat melakukan percobaan bunuh diri sebanyak lima kali dan selalu gagal.

Unggahan terakhir Dylan di akun Instagram miliknya pada 4 Oktober 2020 menunjukkan sosoknya yang memegang kamera dan pose mirror selfie.

Dalam unggahannya tersebut, Dylan mengatakan bahwa sudah tidak menggunakan kamera lagi karena situasi pandemi virus corona (COVID-19). Unggahan tersebut kemudian dibanjiri oleh komentar warganet yang merasa kehilangan sosoknya. Bahkan beberapa selebriti juga ikut mendoakan kepergian Dylan Sada.

Demikian profil Dylan Sada, model asal Indonesia yang berkarier di Amerika Serikat dan dikabarkan meninggal dunia.

Kontributor : Rishna Maulina Pratama

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI