Gelar Siraman, Adipati Dolken Nikahi Canti Tachril Pekan Depan di Babel

SumarniYuliani Suara.Com
Minggu, 13 Desember 2020 | 18:09 WIB
Gelar Siraman, Adipati Dolken Nikahi Canti Tachril Pekan Depan di Babel
Adipati Dolken dan Canti Tachril [Instagram/@adipati]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Selamat datang di acara pengajian, siraman dan midodareni Canti dan Adipati," demikian bunyi keterangan foto tersebut.

Sebelumnya diberitakan, Adipati Dolken telah melamar Canti Tachril pada 18 September 2020 kemarin. Pernikahan dua sejoli itu pun akan digelar pekan depan tepatnya pada 18 Desember 2020.

Dalam pers rilisnya, Adipati Dolken mengaku akan menggelar momen sakral itu secara tertutup. Mantan kekasih Vanesha Prescilla itu pun memohon doa dan kelancaran acara pernikahannya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI