Suami Tasya Kamila Cerita Perjuangan setelah Divonis Kanker Getah Bening

Sabtu, 08 Mei 2021 | 14:46 WIB
Suami Tasya Kamila Cerita Perjuangan setelah Divonis Kanker Getah Bening
Tasya Kamila bersama suami, Randi Bachtiar. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Keyakinan sembuh ada dalam diri Randi Bachtiar. "Ini salah satu jenis kanker yang insyaAllah bisa diobati dan disembuhkan," katanya optimis.

Rangkaian cerita perjuangan Randi Bachtiar melawan kanker diharapkannya bisa memberikan semangat kepada mereka yang juga masih berjuang.

"Gue mau bilang, kalian nggak sendirian," tuturnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI