Berhati Malaikat, 5 Artis Ini Adopsi Anak Sejak Belum Menikah

Senin, 24 Mei 2021 | 08:00 WIB
Berhati Malaikat, 5 Artis Ini Adopsi Anak Sejak Belum Menikah
Ussy Sulistiawati (Sumarni/Suara.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Risky masih merupakan kerabat dari Zaskia. Hingga kini, Zaskia pun tetap merawat Risky seperti anaknya sendiri.

4. Bella Shofie

Bella Shofie [Instagram]
Bella Shofie [Instagram]

Bella Shofie mengadopsi keponakannya sendiri yang bernama Alfaatih. Ia pun tak membedakan kasih sayang kepada anak kandungnya maupun Alfaatih.

5. Ratu Felisha

Ratu Felisha [Instagram]
Ratu Felisha [Instagram]

Artis yang melejit lewat perannya di sinetron Inikah Rasanya ini mengadopsi seorang anak perempuan bernama Dasha Godiva pada tahun 2006.

Dua tahun kemudian, ia menikah dengan Jules. Sayangnya, pernikahan ini harus kandas di tengah jalan. Ratu Felisha kemudian menikah lagi dengan Ari Pudjianto pada tahun 2016.

Mengadopsi anak adalah satu hal yang sangat mulia jika dilakukan dengan niat yang tulus, apalagi jika dilakukan untuk menolong  mereka yang kurang beruntung. Itulah sederet artis yang yang adopsi anak belum menikah, sangat inspiratif ya!

Kontributor : Chandra Wulan

Baca Juga: 6 Artis Pacaran dengan Mantan Teman Sendiri, Ada yang Sampai Pelaminan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI