
Dari banyak unggahannya, diketahui bahwa Nasha yang lahir pada Hari Valentine ini memiliki hobi travelling. Potretnya yang sedang berjalan-jalan kerap ia unggah di instagramnya.
Postingannya ini pun dibanjiri dari pengikutnya. Potret satu ini adalah momen liburan keluarga yang menunjukkan kekompakan keluarga Nasha nih.
4. Fotogenik

Potret Nasha yang kece ini menunjukkan bahwa ia mewarisi gen fotogenik dari keluarganya.
Ibunya Okie Agustina juga terkenal dengan kecantikan wajahnya. Agaknya Nasha mewarisi kemampuan pose di depan kamera dari ibunya ya.
5. Kompak dengan saudara

Tidak hanya memamerkan fotonya saat travelling, Nasha juga kerap membagikan momen kebersamaannya dengan sang kakak.
Ia kerap memamerkan kekompakannya dengan Keisha Alvaro dan Shakiena Azalea. Mereka juga sering berjalan-jalan bersama. Wah sibling goal ya mereka ini.
6. Berhijab
Baca Juga: 5 Potret Terkini Gugun Gondrong, Baru Jual Rumah Mewahnya

Tak melulu berpose dengan rambut panjangnya, Nasha juga beberapa kali memamerkan potret dirinya yang berhijab. Baik berhijab maupun tidak, pesona gadis ini tetap terpancar.