
Tampaknya mirror selfie menjadi salah satu gaya foto yang tak boleh ketinggalan saat berjumpa dengan cermin. Begitu pula dengan Sandrinna Michelle.
Gadis berusia 14 tahun ini juga menunjukkan penampilan cantiknya saat berfoto di depan cermin. Saat itu Sandrinna tampil cantik dengan atasan tanpa lengan berwarna putih.
4. OOTD Sandrinna Michelle

Sandrinna Michelle tentu memilih pakaian yang nyaman jika dipakai selama liburan. OOTD Sandrinna saat di Labuan Bajo juga menjadi sorotan netizen.
Saat itu Sandy tampil dengan crop top putih yang dipadukan dengan rok satin berwarna pink. Kabarnya harga rok itu mencapai Rp 1 juta.
5. Di Pulau Padar

Pulau Padar menjadi destinasi yang wajib dikunjungi saat berlibur ke Labuan Bajo. Sandrinna Michelle juga turut mengunjungi salah satu pulau yang terkenal itu.
Sandrinna juga tak ketinggalan untuk mengambil foto dengan latar belakang pemandangan Pulau Padar yang sangat indah. Saat itu Sandrinna tampil mengenakan tanktop hitam, hot pants, dan sunglasses hitam.
6. Di Pulau Komodo
Baca Juga: Bulan Madu hingga Kunjungi Anak, 7 Artis Pergi ke Luar Negeri saat Pandemi Covid-19

Sandrinna Michelle tak sendirian ketika berlibur ke Labuan Bajo. Sandrinna Michelle bersama sang ibu dan adiknya.