Ultah ke-24 Tahun, 9 Fakta Menarik Jungkook BTS yang Wajib Kamu Ketahui

Rabu, 01 September 2021 | 23:12 WIB
Ultah ke-24 Tahun, 9 Fakta Menarik Jungkook BTS yang Wajib Kamu Ketahui
Jungkook BTS (twitter/@bts_bighit)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pada 1 September 2021, Jungkook BTS ultah ke-24 tahun. Yuk intip deretan fakta menarik Jungkook BTS yang mungkin belum kamu ketahui di hari ultahnya ini. 

Jungkook debut tahun 2013 di mana saat itu ia masih berusia 16 tahun. Pemilik nama Jeon Jungkook tersebut kini berubah menjadi pria dewasa dan maskulin meski dulu polos dan imut-imut. Namun ia masih mempertahankan sisi imutnya dalam banyak kesempatan.

Potret Transformasi Jungkook BTS (Instagram/indomy_1306_/jungkook_bighitentertainment)
Fakta Menarik Jungkook BTS (Instagram/indomy_1306_/jungkook_bighitentertainment)

Jungkook sangat menyayangi ARMY dan tahu bagaimana cara menyenangkan mereka. Nah, bagi kamu yang mengaku ARMY, pastinya harus tahu banyak tentang idol kelahiran 1997 ini dong. Langsung saja, berikut deretan fakta menarik Jungkook BTS di bawah ini: 

1. Takut Microwave

Potret Transformasi Jungkook BTS (Instagram/@jungkook_bighitentertainment)
Fakta Menarik Jungkook BTS (Instagram/@jungkook_bighitentertainment)

Mungkin banyak dari kalian yang sudah tahu bahwa Jungkook takut microwave,  lebih tepatnya ledakan. Ia takut microwave akan meledak, jadi memilih untuk menjauh dari barang tersebut.

Namun Jungkook juga memiliki pengalaman yang tidak menyenangkan terkait alat pemanas makanan itu. Jungkook pernah kesal karena keju yang dimasukkannya ke microwave terlalu meleleh.

2. Punya Lebih dari 10 Tato

Idol K-Pop Pamer Tato (Koreaboo)
Fakta Menarik Jungkook BTS (Koreaboo)

Fakta Jungkook yang ini tampaknya sudah umum di kalangan ARMY, terutama setelah ia semakin berani menunjukkannya di dunia. Pelantun Euphoria itu diketahui memiliki lebih dari 10 tato di lengan kanannya.

Kebanyakan tato Jungkook memiliki makna yang berkaitan dengan hidupnya sebagai penyanyi. Mulai dari huruf-huruf yang membentuk kata ARMY, motto hidup, bunga kelahirannya, mikrofon, kerbau (shio), nama album BTS dan banyak lagi.

Baca Juga: Tampan Sejak Kecil, Ini Potret Transformasi Jungkook BTS yang Makin Mempesona

3. Baru Tindik Alis

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI