
Warganet yang melihat unggahan Ayu Ting Ting sekilas bingung. Namun merujuk pada aksi jualan, ia mengira postingan tersebut demi endorse.
"Kukira apa ternyata endorse," terang @dinda.frdl.
"Setiap postingan, terus ujung-ujungnya endorse," ucap @mydarlis.
"Bisa aje bu Ayu caption pertamanya. Tapi support selalu bu Ay, semangat," kata @sarisanahkhasanah.
"Oalah mau jualan pun caption nggak nyambung," timpal @rarawijayatan.