11 Artis Langganan Masuk Nominasi Wanita Tercantik, Pesonanya Bikin Meleleh

Farah Nabilla Suara.Com
Minggu, 31 Oktober 2021 | 18:52 WIB
11 Artis Langganan Masuk Nominasi Wanita Tercantik, Pesonanya Bikin Meleleh
Artis Langganan Masuk Nominasi Wanita Tercantik
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Raisa Andriana menjadi salah satu penyanyi pop tanah air yang wara-wiri masuk ke dalam nominasi wanita tercantik di dunia menurut TC Candler. TC Candler merupakan salah satu situs yang memberikan peringkat figur publik di seluruh dunia berdasarkan kecantikan dan ketampanan wajah yang dan di rangking berdasarkan masukan komentar dari kana YouTube TC Candler sendiri.

Apalagi mengingat bahwa TC Candler merupakan salah satu website yang me-rating seluruh kecantikan dan ketampanan yang ada di dunia, tentu dengan adanya beberapa artis Indonesia masuk ke nominasi tersebut sekaligus bisa memperkenalkan Indonesia ke kancah internasional semakin luas.

Berikut artis langganan masuk nominasi wanita tercantik, kira-kira siapa saja yang mereka?

1. Agnez Mo

Agnez Mo masuk jajaran nominasi tercantik di dunia versi Tc Candler 2021 [Instagram/@tccandler]
Agnez Mo masuk jajaran nominasi tercantik di dunia versi Tc Candler 2021 [Instagram/@tccandler]

Di tahun 2021 Agnes Monica salah satu penyanyi papan atas yang go internasional ternyata kembali masuk ke dalam daftar nominasi sebagai wanita tercantik di dunia.

2. Jessica Iskandar

Jessica Iskandar. (Instagram/inijedar)
Jessica Iskandar. (Instagram/inijedar)

Jessica Iskandar atau kerap disapa dengan nama Jedar salah satu publik figure Indonesia yang yang berprofesi sebagai aktris dan kerap menjadi presenter di beberapa acara talk show tanah air juga masuk ke dalam nominasi wanita tercantik 2021.

3. Ayu Ting Ting

Ayu Ting Ting masuk nominasi TC Candler 2021 [Instagram/@tccandler]
Ayu Ting Ting masuk nominasi TC Candler 2021 [Instagram/@tccandler]

Ayu Ting Ting juga masuk ke dalam nominasi sebagai wanita tercantik yang datang dari penyanyi dangdut tanah air, terlihat semakin mempesona dengan balutan make up boldnya ya.

Baca Juga: Ini Alasan Ayu Ting Ting Laporkan KD ke Polisi 2 Kasus Sekaligus

4. Syifa Hadju

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI