Meninggal bersama
Kisah cinta Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah kembali menyita perhatian lantaran kecelakaan maut yang dialami keduanya.

Dalam kecelakaan yang terjadi di tol Nganjuk-Surabaya ruas Jombang, Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah sama-sama meninggal di tempat.
Itulah lika-liku kisah cinta Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah yang tetap bersama sampai ajal menjemput. Semoga amal ibadah keduanya diterima Allah SWT.