Tempat Karaoke Double O Sorong Dibakar, Dinar Candy: Harusnya Tampil di Situ

Rena Pangesti Suara.Com
Rabu, 26 Januari 2022 | 08:02 WIB
Tempat Karaoke Double O Sorong Dibakar, Dinar Candy: Harusnya Tampil di Situ
Dinar Candy [Suara.com/Muhammad Anzar Anas]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ada 18 korban yang tewas dalam aksi pembakaran di tempat karaoke tersebut. Tambahan satu korban lain meninggal akibat serangan senjata tajam.

Kapolres Sorong Kota AKBP Ary Nyoto Setiawan mengatakan permasalahan yang terjadi antara kedua kelompok warga sudah diupayakan diselesaikan secara damai.

Namun, pertikaian tetap berlanjut hingga Selasa dini hari sampai akhirnya terjadi pembakaran di tempat karaoke tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI