![Jessica Tanoesoedibjo (kanan) menggelar acara bridal shower. [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/original/2022/03/21/78890-jessica-tanoesoedibjo.jpg)
Jessica Tanoesoedibjo diketahui lulus dari Biola University, Macquarie University, dan New South Wales University. Ia kemudian masuk jajaran MNC Group sebagai Director of Digital Business Development and Marketing & Communications PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP).
10. Sosok yang peduli terhadap sesama
![Jessica Tanoesoedibjo (kanan) bersama rekannya, saat menggelar acara bridal show. [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/03/21/21655-jessica-tanoesoedibjo.jpg)
Tak hanya kaya raya, Jessica Tanoesoedibjo juga dikenal peduli kepada sesama. Jessia sampai saat ini aktif dalam berbagai kegiatan sosial melalui yayasan MNC Peduli yang juga dipimpinnya. Jessica juga menjabat sebagai Chairwoman of the Board di MNC University.
Sedangkan Jonathan Natakusuma merupakan Chief Investment Officer atau kepala investasi dari Quantum Alpha dan CEO of Eden Sehat Sejahtera. Wah kira-kira semewah apa pernikahan Jessica dan Jonathan? Kita nantikan saja ya!
Kontributor : Neressa Prahastiwi