Barbie Kumalasari Nyatakan Cinta ke Doddy Sudrajat: Cocok, Sama-Sama Penuh Drama

Kamis, 26 Mei 2022 | 17:40 WIB
Barbie Kumalasari Nyatakan Cinta ke Doddy Sudrajat: Cocok, Sama-Sama Penuh Drama
Barbie Kumalasari [Suara.com/Rena Pangesti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pertemuan Doddy Sudrajat dan Barbie Kumalasari diduga terjadi saat acara televisi baru-baru ini. Keduanya dikenal sama-sama penuh kontroversi.

Diduga kuat, unggahan Barbie Kumalasari ini cuma gimik semata. Selama ini, dia memang dijuluki Ratu Halu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI