Thariq Halilintar dan Fuji Harus Bertemu Setiap Hari: Kalau Enggak Bisa Berantem!

Kamis, 15 September 2022 | 08:05 WIB
Thariq Halilintar dan Fuji Harus Bertemu Setiap Hari: Kalau Enggak Bisa Berantem!
Thariq Halilintar dan Fuji [Instagram]

Suara.com - Adik YouTuber Atta Halilintar, Thariq Halilintar, blak-blakan mengungkap bahwa ia dan kekasihnya, Fuji bisa bertengkar jika tidak bertemu dalam kurun waktu lebih dari tiga hari.

Itulah alasan pria 23 tahun dan adik ipar mendiang Vanessa Angel itu selalu bertemu setiap hari.

Memang ada beberapa pasangan yang akan bosan ketika bertemu setiap hari. Namun hal itu tidak berlaku untuk Thariq Halilintar dan Fuji.

Momen Thariq Halilintar Borong Jajan Buat Fuji (YouTube Thariq Halilintar)
Momen Thariq Halilintar Borong Jajan Buat Fuji (YouTube Thariq Halilintar)

"Kalau kita enggak ketemu tiga hari, berantem," kata Thariq Halilintar, mengutip tayangan YouTube GA pada Kamis (15/9/2022).

Jadi, selama lebih dari tujuh bulan berpacaran, Thariq Halilintar dan Fuji selalu bertemu setiap hari. "Sudah tujuh bulan. Ketemu setiap hari," ujar Thariq Halilintar.

Dalam podcast tersebut, Thariq Halilintar sempat bercerita bahwa sang kakak, Atta Halilintar adalah sosok yang menjodohkannya dengan Fuji.

Momen Thariq Halilintar Borong Jajan Buat Fuji (YouTube Thariq Halilintar)
Momen Thariq Halilintar Borong Jajan Buat Fuji (YouTube Thariq Halilintar)

Awal mula Thariq Halilintar dan Fuji bertemu saat membuat konten untuk YouTube sang kakak.

Dalam konten tersebut, mereka bedua saling melempar gombalan. Hingga akhirnya Thariq penasaran dan mulai mendekati Fuji.

"Dari situ sudah ngelihat kayak penasaran juga nih. Lucu nih. Akhirnya penasaran, penasaran, ya sudah (jadian)," tutur Thariq Halilintar.

Baca Juga: Mama Fuji Menangis Disebut Artis Dadakan: Kami Bersusah Payah Kembalikan Jiwa yang Terluka

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI