9 Koleksi Tas Mewah Geng Cendol, Ada yang Harganya Rp1 Miliar

Ismail Suara.Com
Kamis, 15 September 2022 | 16:23 WIB
9 Koleksi Tas Mewah Geng Cendol, Ada yang Harganya Rp1 Miliar
Koleksi Tas Mewah Geng Cendol (Instagram/@tya_ariestya)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Ashanty

Koleksi Tas Mewah Geng Cendol (Instagram/@hermes.selebriti)
Koleksi Tas Mewah Geng Cendol (Instagram/@hermes.selebriti)

Tas hermes Ashanty ini berbahan kulit buaya dengan hardware dari bahan palladium. Dengan bahan tersebut, tas Hermes koleksi Ashanty ini dijual dengan harga sekitar Rp100 jutaan.

5. Titi Kamal

Koleksi Tas Mewah Geng Cendol (Instagram/@hermes.selebriti)
Koleksi Tas Mewah Geng Cendol (Instagram/@hermes.selebriti)

Saat hadir di ulang tahun Ruben Onsu, Titi Kamal menenteng tas Hermes Kelly 25 yang serasi dengan outfitnya. Harga tas Hermes koleksi Titi Kamal dengan kulit epsom emas dan juga hardware emas tersebut mencapai Rp471 juta.

6. Paula Verhoeven

Koleksi Tas Mewah Geng Cendol (Instagram/@hermes.selebriti)
Koleksi Tas Mewah Geng Cendol (Instagram/@hermes.selebriti)

Paula Verhoeven memilih tas Hermes hitam dengan desain simple, tetapi hardware-nya tetap saja berbahan emas asli. Koleksi tas mewah Istri Baim Wong tersebut senilai Rp246 juta.

7. Shireen Sungkar

Koleksi Tas Mewah Geng Cendol (Instagram/@hermes.selebriti)
Koleksi Tas Mewah Geng Cendol (Instagram/@hermes.selebriti)

Shireen Sungkar juga mengoleksi tas Hermes yang warnanya begitu mentereng. Shireen Sungkar memakai tas senilai Rp165 juta itu saat hangout bareng Laudya Cynthia Bella.

8. Ririn Ekawati

Baca Juga: Masih Sering Ditanya Netizen Kapan Berhijab, Najwa Shihab Punya Jawaban Seperti Ini

Koleksi Tas Mewah Geng Cendol (Instagram/@hermes.selebriti)
Koleksi Tas Mewah Geng Cendol (Instagram/@hermes.selebriti)

Ririn Ekawati ternyata punya koleksi Hermes Birkin 25 edisi terbatas mirip milik Aurel Hermansyah. Ingatkah kamu? Harga tas yang ditenteng Ririn saat menemani putrinya Yaya bermain ini mencapai Rp1,2 miliar lho!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI