Disuruh Pilih Luna Maya atau Syahrini, Jawaban Bunda Corla Disambut Bahagia Warganet

Rabu, 26 Oktober 2022 | 11:59 WIB
Disuruh Pilih Luna Maya atau Syahrini, Jawaban Bunda Corla Disambut Bahagia Warganet
Luna Maya dan Bunda Corla (Instagram/@lunamaya - @corla_2)

Suara.com - Bunda Corla, konten kreator yang belakangan viral mengaku lebih memilih Luna Maya ketimbang Syahrini.

Hal ini diketahui ketika bunda Corla gelar sesi tanya jawab melalui Instagram Stories. Ada seorang warganet memintanya memilih antara Luna Maya dan Syahrini.

"Pilih Syahrini atau Luna Maya, ya Luna Maya lah pasti udah tahu jawabannya dong," kata bunda Corla dilansir dari unggahan TikTok @vinovinokiofirman, Rabu (26/10/2022).

Bukan tanpa alasan, bunda Corla memilih Luna Maya karena memiliki kesamaan. Mereka sama-sama blasteran.

Tak hanya itu, bunda Corla juga menyinggung soal suka barang baru ketika menjelasakan alasannya memilih Luna Maya.

Momen Surprise Ultah Luna Maya ke-39 (Instagram/@lunamaya)
Luna Maya (Instagram/@lunamaya)

"Apalagi gue brojol 3 negara, Belanda, Jerman, Pakistan dan satu lagi suka barang baru, nggak susah cari-cari tulang sisa," ujarnya. 

Jawaban Bunda Corla disambut bahagia warganet. Mereka juga memiliki pilihan yang sama dan mengungkap alasannya masing-masing.

"Sama bun Luna Maya lah, karena dia pernah jatuh tapi dia bisa bangkit berdiri bahkan semakin tinggi," kata @n*********t.

"Luna Maya ya iya lah, my Queen," kata @b******i.

Baca Juga: Komentari Kasus Nikita Mirzani, Isa Zega Dicibir Warganet: Pansos Terus Tiap Ada yang Viral!

"Luna Maya mirip bunda bentuk wajahnya," kata @n*******s.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI