Aldi Taher Bikin Lagu 'Ditikung Mertua', Konsep Video Klipnya Dipuji Warganet

Jum'at, 30 Desember 2022 | 22:05 WIB
Aldi Taher Bikin Lagu 'Ditikung Mertua', Konsep Video Klipnya Dipuji Warganet
Aldi Taher [Suara.com/Oke Atmaja]

Suara.com - Kisah suami berselingkuh dan kepergok berhubungan badan dengan ibu mertua turut menjadi perhatian Aldi Taher.

Aldi Taher sampai membuat lagu di tengah hebohnya kisah perselingkuhan menantu dan mertua dengan judul "Ditikung Mertua". Sebelumnya, dia juga menciptakan lagu untuk Nissya Sabyan berjudul "Nissa Sabyan I Love You So Much" dan lagu untuk Lesti Kejora berjudul "Lesti Sayang Billar".

Aldi Taher mengunggah lagu "Ditikung Mertua" itu di Instagramnya pada Kamis (29/12/2022) kemarin.

"Ditikung Mertua "Aldi Taher cobain" Cc @andreastaulany @sumargodenny (repost dunk naik insyaAllah followers lu penyanyi sombong vs pebasket sombong)," tulisnya pada caption.

Mantan suami Dewi Perssik ini membuat sebuah video memainkan alat musik di toilet sempit sambil menyanyikan lagu "Ditikung Mertua" ciptaannya.

Aldi Taher (Youtube/OPRA Entertainment)
Aldi Taher (Youtube/OPRA Entertainment)

Tak disangka, lagu ciptaan Aldi Taher di tengah hebohnya kabar menantu selingkuh dengan ibu mertua ini justru mendapat pujian dari warganet.

Terlebih lokasi syuting videonya yang berada di toilet umum.

"Gila gila ada aja benar otaknya bikin liriknya, keren bang bro," kata @yogasaprock**.

"Emang Aldi Taher doang yang beda," kata @rukendanu****.

Baca Juga: Bucin Akut, Norma Risma Rela Mati daripada Tak Bersama Suami Lagi Walau Diselingkuhi

"Lokasi syutingnya keren bro, mantap lanjutkan," kata @landosilalahi**.

"Mending lo berkarya kayak gini bang daripada lo pansos," kata @muza_pila**.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI