Video Ria Ricis Joget Bareng Teuku Ryan Viral, Warganet: Introvert Ini Guys, Bukan Pecicilan

Senin, 20 Februari 2023 | 07:40 WIB
Video Ria Ricis Joget Bareng Teuku Ryan Viral, Warganet: Introvert Ini Guys, Bukan Pecicilan
Ria Ricis (instagram/riaricis1795)

Suara.com - Pembelaan yang dilakukan Oki Setiana Dewi terhadap Ria Ricis, dengan mengatakan bahwa sang adik memiliki kepribadian intovert justru menuai kritikan warganet.

Oki Setiana Dewi diketahui membela sifat Ria Ricis yang ia sebut introvert, kala adiknya terlibat 'perang dingin' dengan Bunga Zainal di media sosial. Semua bermula saat Bunga Zainal menyinggung  sang YouTuber sebagai sosok yang sombong.

Potret Ria Ricis Nonton Westlife (Instagram/riaricis1795)
Potret Ria Ricis Nonton Westlife (Instagram/riaricis1795)

Terbaru, beredar video saat Ria Ricis berjoget TikTok dengan suaminya Teuku Ryan. Video ini diunggah ulang oleh akun @lambe_danu pada Minggu (19/2/2023) di Instagram.

Dalam video tersebut, terlihat Ria Ricis sedang berjoget mengikuti lagu You Know Me Too Well yang di-remix di TikTok. Lalu, Teuku Ryan yang berada di sebelahnya turut berjoget mengikuti gerakan sang istri.

Jogetan mereka tidak berlangsung lama karena tiba-tiba Ria Ricis menghentikan gerakannya, membuat Teuku Ryan tertawa. Melihat sang istri yang cemberut, pria asal Aceh itu langsung memeluk dan mencium pipinya.

Melihat unggahan ini, warganet pun ramai mencibir perilaku Ria Ricis yang dinilai tidak menunjukkan sosok introvert.

"Demi cuan, apapun kelakuannya dianggap bener (emoji tertawa). Si paling introvert, sebelum ada masalah sama di mbak flower, emang udah gak demen," komentar @fanny***.

"Yang jelas orang asli introvert gak suka show off, on cam dilihat publik atau banyak orang," sambung @i8har***.

"Introvert loh ini guys, bukan pecicilan loh ya (emoji tertawa)," sindir @mommy***.

Baca Juga: Profil Sukhdev Singh, Produser Asal India yang Sudah 9 Tahun Menikah dengan Bunga Zainal

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI