5 Kronologi Stefan William Mengalami Kecelakaan, Ternyata Pelakunya Adalah Seorang Perempuan

Ismail
5 Kronologi Stefan William Mengalami Kecelakaan, Ternyata Pelakunya Adalah Seorang Perempuan
Stefan William [Instagram/@stefannwilliam]

Stefan William kronologi kecelakaannya di media sosial.

Suara.com - Kabar kurang menyenangkan datang dari artis Stefan William. Dia mengalami kecelakaan saat ingin pergi ke sebuah mini market.

Hal tersebut diceritakan melalui unggahan di media sosial pribadinya. Dalam foto yang diunggah dia menunjukan bagian jempol kakinya yang terluka.

Nah seperti apa kronologi kecelakaan kecil yang dialami Stefan William? Berikut rangkumannya.

1. Stefan William mengunggah foto saat dirinya sedang mendapat perawatan. Dia menyampaikan kecelakaan yang terjadi melalui Instagram Stories sambil mengunggah foto kakinya yang berdarah.

Baca Juga: Sudah Setahun Anak Celine Evangelista Nelangsa Nantikan Stefan William: Dia Duduk Di Kolam Sendirian, Nunggu Daddy

Stefan William mengalami kecelakaan sepedamotor. [Instagram]
Kronologi Kecelakaan yang Dialami Stefan William [Instagram/@stefannwilliam]

2. Dalam keterangan foto, dia mengaku sudah berhati-hati saat mengendarai kendaraan. Dia pun tak habis pikir mengapa masih saja ditabrak dari belakang.

Potret Terbaru Stefan William Setelah Cerai. [Instagram/@stefannwilliam]
Kronologi Kecelakaan yang Dialami Stefan William [Instagram/@stefannwilliam]

3. Stefan William mengaku kecelakaan bermula ketika ia berkendara dengan sepeda motor menuju ke Pepito Market. Dua sepeda motor melewatinya dan kondisi kala itu baik-baik saja. Namun tiba-tiba dari arah belakang sebuah sepeda motor menabraknya.

Potret Terbaru Stefan William Setelah Cerai. [Instagram/@stefannwilliam]
Kronologi Kecelakaan yang Dialami Stefan William [Instagram/@stefannwilliam]

4. Dia mengaku pelaku yang menabraknya adalah seorang perempuan. Sang perempuan secara tiba-tiba menabraknya dari belakang. Tidak diketahui apakah si pelaku bertanggung jawab atas kecelakaan tersebut.

Kronologi Kecelakaan yang Dialami Stefan William [Ismail/suara.com]

5. Tidak diketahui persis seperti apa kondisi Stefan William pasca terjadinya kecelakaan. Dia hanya menunjukan bagian jempol kakinya yang terlihat luka dan berdarah.

Kronologi Kecelakaan yang Dialami Stefan William [Ismail/suara.com]

Demikian kronologi Stefan William yang mengalami kecelakaan.

Baca Juga: Stefan William Setahun Tak Temui Anak, Sosmed Celine EvangelistaDiblokir: Jadi Aku Selalu. . .