Kabar keretakan rumah tangga Ammar Zoni dan Irish Bella akhirnya terungkap. Diam-diam Irish Bella sudah mengajukan gugatan cerai ke Ammar Zoni, pada hari Senin (6/11/2023). Dia mengajukan gugatan dengan cara online, nomor perkara 3153/Pdt.G/2023/PA Depok.
4. Sudah Menjalani Sidang Perdana
Sidang cerai perdana Irish Bella dan Ammar Zoni pun sudah dilakukan pada 16 November 2023 lalu. Sayang saat sidang mereka berdua sama-sama tidak hadir. Mereka diwakilkan oleh tim kuasa hukumnya masing-masing.
5. Sidang Lanjutan Bakal Digelar Kamis Mendatang
Kabarnya sidang lanjutan cerai Irish Bella dan Ammar Zoni bakal kembali dilanjutkan pada Kamis 23 November 2023 mendatang.
Demikian beberapa fakta mengenai gugatan cerai yang diajukan Irish Bella ke Ammar Zoni.