Seluruh Member BTS Resmi Jalani Wajib Militer: Jangan Sampai Terluka!

Sumarni Suara.Com
Rabu, 13 Desember 2023 | 07:00 WIB
Seluruh Member BTS Resmi Jalani Wajib Militer: Jangan Sampai Terluka!
Boyband BTS [Instagram/@uarmyhope]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bisa ditebak, para ARMY sebutan fans BTS di Twitter alias X pun beramai-ramai memberikan komentarnya.

"See you yah ganteng-gantengku," ujar salah satu ARMY.

"Beneran bangga sama mereka. Semoga sayang-sayangku selalu sehat dan diberikan kelancaran dalam menjalankan tugasnya," imbuh lainnya.

"Mereka tuh nggak egois. Sayang satu sama lain, makanya mau ambil keputusan wamil bareng," timpal lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI