Sinopsis Film Dunki, Aksi Cerdik Shah Rukh Khan Jadi Imigran Ilegal

Yohanes Endra Suara.Com
Jum'at, 22 Desember 2023 | 08:45 WIB
Sinopsis Film Dunki, Aksi Cerdik Shah Rukh Khan Jadi Imigran Ilegal
Sinopsis Dunki (imdb)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Sinopsis Dunki (imdb)
Sinopsis Dunki (imdb)

Shah Rukh Khan sebagai Hardy
Taapsee Pannu sebagai Manu
Vicky Kaushal sebagai Sukhi
Boman Irani sebagai Gulati
Vikram Kochhar sebagai Buggu Lakhanpal
Anil Grover sebagai Balli
Jyoti Subhash sebagai nenek Buggu

Alasan Wajib Nonton Dunki

Sinopsis Dunki (imdb)
Sinopsis Dunki (imdb)

Bagi penggemar Shah Rukh Khan, tak ada alasan yang lebih kuat lagi selain karena pemeran utamanya. Meski usianya tak lama lagi akan memasuki kepala enam, King Khan selalu berhasil menghibur penggemar lewat filmnya.

Dunki diangkat dari kisah nyata, sehingga ceritanya mungkin akan related di kehidupan. Film ini akan menunjukkan bagaimana para imigran ilegal berusaha masuk ke negara asing demi meraih impian.

Lokasi syuting Dunki juga cukup mengesankan. Selain menjelajahi beberapa kota di India, lokasinya berpindah-pindah dari Budapest, London, Jeddah hingga Neom.

Dunki tayang di bioskop Indonesia pada 21 Desember 2023. Para penggemar Shah Rukh Khan jangan sampai ketinggalan!

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI