Nikita Mirzani Tolak Vadel Badjideh Jadi Menantu: Tidak Boleh Sembarangan!

Rabu, 17 Januari 2024 | 06:30 WIB
Nikita Mirzani Tolak Vadel Badjideh Jadi Menantu: Tidak Boleh Sembarangan!
Vadel Badjideh memanggil Nikita Mirzani dengan sebutan Nikmir (Instagram)

Suara.com - Nikita Mirzani secara terang-terangan menolak kekasih Laura Meizani alias Lolly, Vadel Badjideh, menjadi calon menantunya.

Menurut Nikita, calon menantunya kelak juga harus tahu perjuangan dirinya dalam membesarkan anak-anaknya.

"Lihat anak-anak gue dan apa yang sudah gue berikan ke anak-anak gue. Tidak boleh sembarangan. Apalagi cuma ngedance-ngedance doang. Itu mah enggak bisa," ujar Nikita Mirzani, dikutip dari unggahan @lambegosiip pada Selasa (16/1/2024).

TikToker Vadel Badjideh (Instagram/vadelbadjideh)
TikToker Vadel Badjideh (Instagram/vadelbadjideh)

Nikita Mirzani lebih baik mengakui calon menantu anak dari keluarga dibanding harus memiliki menantu yang sembarangan.

"Gua lebih baik mencoret dia dari keluarga dibanding dia harus menjadi menantu gue," imbuhnya tegas.

Nikita Mirzani juga kesal kepada Lolly karena sudah berpacaran dengan seorang TikToker. Perempuan 37 tahun itu menyinggung apa yang sudah dilakukannya untuk sang anak sejak kecil.

"Susah payah gue lahirin sendiri, gue gedein, gue sekolahin sampai pinter (jadi) kurang ajar kayak sekarang. Sudah, enggak bisa itu," kata Nikita Mirzani geram.

Nikita Mirzani juga akan menyaring secara ketat kekasih perempuan kedua anak laki-lakinya, Azka dan Arkana. Pernyataan Nikita Mirzani pun didukung oleh warganet.

"Wajar dia bisa ngomong kayak gitu karena dia membesarkan anak sendiri," ujar @mona***.

"Hati kecil seorang ibu, walaupun di mulut enggak ngakuin lagi si Loly aslinya sayang dan care banget," imbuh @lysy***.

"Kenapa Nikmir bisa ngomong kayak gitu karena dia tahu gimana rasanya membesarkan seorang diri, kerja keras," komentar @azahra***.A

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI