Sembari mengenakan kaos putih, ia memperlihatkan jari manisnya. Tampak cincin kawin yang sebelumnya tidak ada, justru melingkar di sana.
Namun sayangnya, keberadaan cincin kawin itu seolah berkebalikan dengan rumor yang beredar. Terutama terkait dengan keputusan dari Ria Ricis.
Dilansir dari Instagram @lambe_danu, ada rumor mengenai gugatan cerai yang dimasukkan ke pihak pengadilan. Pihak yang menggugat adalah Ria Ricis.
Namun dugaan itu belum ditanggapi oleh pasangan suami istri ini. Sementara unggahan Teuky Ryan dipenuhi komentar oleh netizen yang syok.