Janda 15 Tahun, Ini Alasan Yuni Shara Belum Juga Menikah Lagi

Rabu, 06 Maret 2024 | 06:15 WIB
Janda 15 Tahun, Ini Alasan Yuni Shara Belum Juga Menikah Lagi
Yuni Shara [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebagai informasi, Yuni Shara pernah menikah dengan lelaki bernama Raymond Manthey pada tahun 1993 lalu. Sayangnya rumah tangga itu hanya bertahan empat bulan saja.

Sembilan tahun setelahnya Yuni Shara menikah lagi dengan Henry Siahaan, namun pernikahan mereka hanya bertahan enam tahun. 

Yuni Shara sempat menjalin hubungan dengan Raffi Ahmad. Saat itu hubungan mereka sempat menuai kontroversi lantaran perbedaan usia yang jauh. Percintaan itu kandas setelah empat tahun.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI