Berbeda dengan penambangan berlian yang konvensional, yang sering kali menimbulkan dampak lingkungan dan sosial yang signifikan, berlian yang dikembangkan di laboratorium.
Pengembangan hanya memerlukan penggunaan lahan dan air yang jauh lebih sedikit serta menghasilkan emisi karbon yang tentunya lebih sedikit juga.