Beda Cara Zaskia Adya Mecca dan Atta Halilintar Ajari Anak Salat, Ada Yang Dihujat

Selasa, 01 April 2025 | 22:19 WIB
Beda Cara Zaskia Adya Mecca dan Atta Halilintar Ajari Anak Salat, Ada Yang Dihujat
kolase foto Zaskia Adya Mecca dan Atta Halilintar (Instagram/@zaskiadyamecca/@aurelie.hermansyah)
Masjid Atta Halilintar yang ke-5 (Instagram/attahalilintar).
Masjid Atta Halilintar yang ke-5 (Instagram/attahalilintar).

Oleh karena itu, suami Aurel Hermansyah tersebut memilih untuk mendidik kedua anaknya beribadah dengan cara yang halus dan lemah lembut.

"Makanya aku setiap salat, orang-orang kadang tanya 'kenapa sih salat di ruang tengah? padahal kan ada musala'," sambung Atta Halilintar.

Kakak ipar Aaliyah Massaid itu mengungkap, dirinya kerap menunaikan ibadah salat di ruang tengah rumahnya agar kedua anaknya menyaksikan langsung.

"Emang aku selalu senang salat di musala, tapi aku pengin anak aku setiap aku salat ngelihatin. Jadi, setiap aku salat, anakku 'papa salat'," tutur Atta Halilintar.

Anak sulung Geni Faruk dan Anofial Asmid itu menambahkan, cara parenting demikian terbukti efektif dan efisien ketimbang memerintah lewat tutur kata.

"Menurutku, itu kebiasaan yang aku pengin mereka itu pelajarinnya karena melihat, bukan karena dipaksa," kata Atta Halilintar dalam akun @lambegosiip, ditilik pada Selasa (1/4/2025).

Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen memuji cara Atta Halilintar mengajarkan salat kepada anak-anaknya.

"Bener sih, lebih baik memberi contoh langsung ketimbang hanya menyuruh tanpa memberi contoh," tulis seorang netizen.

"Memang bener apa yang dibilang Atta. Memerintah anak menggunakan ucapan biasanya bakalan dilanggar. Jadi lebih baik dicontohkan secara langsung, agar anak bisa meniru apa yang dilakukan orang tuanya," tutur netizen lain.

Baca Juga: Model Adalah Maut, Ide Judul Film Hanung Bramantyo Terinspirasi Isu Ridwan Kamil dan Lisa Mariana

"Bukan fans Atta, tapi aku suka cara dia mendidik istri dan anaknya. Tidak menghakimi, tapi mencontohkan dimulai dari diri dia sendiri dulu," ucapnetizen lainnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI