Dituding Operasi, Tissa Biani Ngaku Pakai Lem di Kuping

Jum'at, 02 Mei 2025 | 10:53 WIB
Dituding Operasi, Tissa Biani Ngaku Pakai Lem di Kuping
Dituding Operasi, Tissa Biani Ngaku Pakai Lem di Kuping. [Instagram/tissabiani]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Rata-rata orang cantik kupingnya caplang," kata warganet.

"Kuping caplang itu rezekinya lancar dan orangnya sudah pasti pintar," sahut warganet yang lain.

Adapula warganet yang heran, mengapa seseorang sampai terlalu sibuk mengurusi telinga orang lain.

"Lagian heran sama orang-orang, kenapa sampai kuping aja dikomentari," kata warganet.

"Padahal di China, telinga caplang itu lagi trend. Banyak yang operasi biar telinganya caplang," kata warganet.

Di komentar ini, Tissa Biani lantas memberikan respons. Ia pun setuju karena itu pula, sang artis tidak mau melakukan operasi.

"Iya kan.. Makanya aku nggak mau operasi. Hahaha, karena kuping caplang gemes," balas Tissa Biani di kolom komentar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI