Manggung di Jakarta Fair 2025, Slank Bakal Kenalkan Lagu Baru

Rabu, 04 Juni 2025 | 19:33 WIB
Manggung di Jakarta Fair 2025, Slank Bakal Kenalkan Lagu Baru
Slank ikut ramaikan konser musik di Jakarta Fair 2025 [Suara.com/Rena Pangesti]

Seperti yang dikatakan Kaka Slank, Jakarta Fair menjadi wadah bagi banyak pihak untuk mempromosikan produknya.

Jakarta Fair Kemayoran menjadi etalase ajang promosi berbagai produk unggulan UMKM.

Adanya ajang ini juga mendorong roda perekonomian Nasional, baik dalam segi ekonomi secara makro maupun penyediaan lapangan kerja bagi masyarakat secara umum.

Jakarta Fair tahun ini akan diikuti 2.550 perusahaan, di mana 1.550 stan siap memamerkan berbagai produk unggulan.

Beragam produk dari berbagai sektor industri akan tampil di Jakarta Fair Kemayoran 2025.

Mulai dari otomotif mobil dan sepeda motor, gadget, komputer, alat olah raga, fashion and garment, perlengkapan rumah tangga, furniture, barang-barang elektronik, kuliner, industri kreatif, kerajinan tangan, herbal & medicine, perbankan, produk jasa, kosmetik, dan lain-lain.

Mengingat adanya Jakarta Fair sebagai bentuk perayaan ulang tahun Jakarta, maka akan hadir area khusus Kampung Betawi.

Area tersebut akan menjadi wadah pertunjukan berbagai seni-budaya lokal, kuliner dan pameran berbagai kerajinan khas Betawi.

Tak ketinggalan, area kuliner juga dapat ditemui di Jakarta Fair 2025. Lokasinya akan bertempat di Food Court Hall E, area Pasar Malam (dekat pintu masuk i), area belakang Hall D, serta berbagai stan produk makanan yang tersebar di area open space Jakarta Fair Kemayoran.

Baca Juga: Line Up Konser Musik di Jakarta Fair 2025, Ada Slank hingga The Changcuters

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI