Azizah Salsha Introspeksi Diri saat Genap 22 Tahun, Dibalas Cibiran Netizen

Yazir FIsmail Suara.Com
Jum'at, 17 Oktober 2025 | 20:10 WIB
Azizah Salsha Introspeksi Diri saat Genap 22 Tahun, Dibalas Cibiran Netizen
Azizah Salsha dapat kejutan di ulang tahunnya ke 22 tahun (Instagram)
Baca 10 detik
  • Azizah Salsha merayakan ulang tahunnya yang ke-22 dengan unggahan reflektif tentang perjalanan hidup dan penerimaan diri.

  • Ia mengungkap keinginannya untuk fokus pada ketenangan dan pertumbuhan pribadi tanpa memedulikan penilaian orang lain.

  • Unggahan tersebut menuai reaksi beragam, dari dukungan hangat penggemar hingga tudingan negatif terkait isu rumah tangganya.

"Move on dari mantan yang nggak dicinta, too easy ya zah," tulis seorang netizen.

"Mencari ketenangan dengan perselingkuhan? Upss," sambung seorang warganet.

Azizah Salsha dapat kejutan di ulang tahunnya ke 22 tahun (Instagram)
Azizah Salsha dapat kejutan di ulang tahunnya ke 22 tahun (Instagram)

Ada juga yang mengungkapkan kekecewaan, "Terserah deh zah, dulu masih gue bela ya. Sekarang dah nggak habis pikir."

Meskipun demikian, tidak sedikit pula yang memberikan dukungan dan semangat untuk Azizah.

Para penggemarnya berusaha menguatkan dan membelanya dari serangan komentar negatif.

"Masyaallah tabarakallah sayang, sehat-sehat terus yaa cantik, semoga Allah selalu melindungi kamu di mana pun kamu berada," tulis seorang pendukung.

"Nggak apa-apa zah kalau semua orang harus salah menilai kamu. Terus fokus pada diri sendiri ya zah," timpal yang lain, seolah menggemakan harapan Azizah di hari ulang tahunnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI