Girang Bebas dari Rehabilitasi, Onadio Leonardo: Banyak Ketololan yang Harus Gue Bayar

Rabu, 28 Januari 2026 | 19:30 WIB
Girang Bebas dari Rehabilitasi, Onadio Leonardo: Banyak Ketololan yang Harus Gue Bayar
Dijemput Beby Prissilia, Onadio Leonardo bahagia akhirnya bebas dari panti rehabilitasi narkoba, Rabu (28/1/2026). [Rena Pangesti/Suara.com]
Baca 10 detik
  • Onadio Leonardo (Onad) dinyatakan bebas dari rehabilitasi narkoba pada Rabu, 28 Januari 2026, di Lebak Bulus.
  • Selama tiga bulan rehabilitasi, Onad menyadari kesalahannya mengonsumsi narkoba serta konsekuensi perbuatannya.
  • Setelah bebas, prioritas Onad adalah berkumpul dengan istri dan anak, lalu menemui sahabatnya, Habib Jafar.

"Mental gue sih udah oke lah ya, bulan pertama gue enggak bisa ngomong. Cuma bini gue selalu nemenin, thank you, thank you Beb," tutur pria kelahiran 1990 tersebut.

Beby Prisillia yang setia mendampingi tampak tidak bisa menyembunyikan rasa bahagianya.  "Happy banget, ini aku sampai gemetaran," ucapnya.

Beby mengaku sangat emosional menyambut kepulangan sang suami ke rumah setelah sekian lama berpisah.

"Happy banget karena anak-anak di rumah juga kangen sama dia, Papa Mamanya dia juga kangen sama dia. Ya hari ini hari terbaik sih gitu karena dia akhirnya udah di rumah," imbuh Beby.

Dalam kesempatan itu pula, Onad membagikan daftar prioritas utamanya setelah keluar dari pusat rehabilitasi. 

Selain ingin segera memeluk anak dan istrinya, ia berniat segera mengunjungi kediaman sahabatnya untuk mencari ketenangan.

"Kayaknya gue mau ke rumahnya Habib Jafar dulu. Udah pasti itu. Terus gue mau ke... sorry nomor satu gue mau ke anak gue dulu, gue pulang ke rumah dulu, baru gue mungkin nelepon orangtua gue yang pasti kecewa banget," katanya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI