Baca 10 detik
- Chiki Fawzi kembali batal menjadi petugas haji setelah sebelumnya sempat dipanggil ulang oleh Kemenag.
- Pembatalan mendadak ini diduga berasal dari otoritas yang lebih tinggi, bukan karena pelanggaran kriteria oleh Chiki.
- Chiki merasa bingung dan lelah dengan drama ini, namun ia memilih untuk ikhlas menghadapi situasi serta isu fitnah yang beredar.
Chiki menegaskan bahwa dia sama sekali tidak menyalahkan pihak Kemenaj. Namun dia juga menegaskan bahwa dirinya patuh dan tidak melakukan pelanggaran apa pun.
Sebagai penutup, dia juga menyindir pihak-pihak yang mungkin telah menyebarkan fitnah tentangnya.
"Yang ngefitnah-fitnah, biarkan fitnahnya memakan amal baiknya," tutupnya.