Tanpa Disadari, 7 Asupan yang Sering Dikonsumsi Ini Bisa Rusak Kekebalan

Jum'at, 02 April 2021 | 13:27 WIB
Tanpa Disadari, 7 Asupan yang Sering Dikonsumsi Ini Bisa Rusak Kekebalan
Ilustrasi minum minuman bersoda. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Roti tawar

Roti tawar, biskuit, kue, dan kue kering memiliki efek yang sangat negatif pada sistem kekebalan karena terbuat dari tepung putih yang cenderung tinggi kalori dan rendah nutrisi. Makanan ini juga dapat menyebabkan peradangan, resistensi insulin, dan penambahan berat badan.

6. Es krim

Es krim memang menyegarkan, namun es krim biasanya dikemas dengan krim lemak dan susu yang membuatnya tinggi lemak jenuh dan gula yang dapat menyebabkan lonjakan kadar gula darah secara tiba-tiba dan bisa memengaruhi sistem kekebalan Anda.

7. Kopi

Karena sifat antioksidan dan antiinflamasi yang tinggi, kopi baik untuk kesehatan tetapi tingkat keasaman kopi dapat pengaruhi tingkat keasaman secara keseluruhan dalam tubuh. Terlalu banyak asupan kafein menyebabkan gangguan pencernaan, kembung, dan sakit perut yang dapat menghambat sistem kekebalan Anda.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI