Kedua, Michelle juga mendorong kaum hawa untuk lebih mandiri dan tidak bergantung dengan orangtua. Selain itu banyak-banyaklah berteman. Pergaulan yang luas kata dia penting dalam membangun bisnis.
"Bergaulah sama orang yang bisa membuat level kamu lebih baik. Pengaruh lingkungan sangat berpengaruh," tandas perempuan yang mulai berbisnis klinik kecantikan di usia 24 tahun ini.