Menikmati Pesona Bulukumba dari Puncak Pua Janggo

Kamis, 11 Juli 2019 | 17:32 WIB
Menikmati Pesona Bulukumba dari Puncak Pua Janggo
(Instagram Alfina Ayu 02)

Suara.com - Salah satu cara terbaik untuk dapat menikmati Pantai Bira, di Bulukumba, Sulawesi Selatan, yakni dengan menapaki Puncak Pua Janggo.

Berdiri di spot wisata ini, dapat kita simak kelindan pesona pantai di sekitar Bulukumba. Tak terkecuali Tanjung Bira nan menawan.

Spot yang berdiri tak jauh dari Pelabuhan Bira ini barangkali masih begitu asing di telinga mayoritas wisatawan.

Hari ini, puncak tertinggi di kawasan Tanjung Bira ini kerap jadi lokasi favorit anak-anak muda setempat untuk nongkrong dan berfoto ria.

(Instagram Anhard Nedved)
(Instagram Anhard Nedved)

Menyambangi Puncak Pua Janggo, para wisatawan harus merogoh kocek parkir sekitar Rp 20 ribu per motor yang sekaligus jadi tiket masuk ke kawasan wisata ini.

(Instagram Alfina Ayu 02)
(Instagram Alfina Ayu 02)

Nah, berlibur ke Tanjung Bira, nikmati utuh pesonanya melalui Puncak Pua Janggo ya!

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI