Selain Kedaluwarsa, Ini 4 Ciri Produk Kecantikan yang Wajib Dibuang

Selasa, 06 Agustus 2019 | 14:25 WIB
Selain Kedaluwarsa, Ini 4 Ciri Produk Kecantikan yang Wajib Dibuang
Ilustrasi meja rias dan makeup. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Tidak dikemas dan disimpan dengan benar

Jika belum tahu, beberapa produk makeup dan skincare membutuhkan kondisi penyimpanan tertentu untuk menjaga tekstur produk bertahan lama.

Ilustrasi skincare. (Shutterstock)
Ilustrasi skincare. (Shutterstock)

Misal, produk yang mengandung vitamin C dan retinol yang terkena sinar matahari secara langsung, ini akan langsung mengubah tekstur produk kecantikan tersebut.

4. Sudah lama tidak digunakan

Tak hanya iritasi saja, produk yang tidak sesuai keinginan tentu akan membuat kamu enggan untuk menggunakannya lagi. Daripada memenuhi rak dan meja rias, lebih baik dibuang saja.

Sangat disarankan untuk tidak memberikan produk kecantikan bekas pada orang lain. Ini akan memindahkan infeksi kepada mereka yang menerimanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI