Cegah Ancaman Resesi, Kemampuan Adaptasi dan Leadership Jadi Kunci

Jum'at, 16 Oktober 2020 | 17:11 WIB
Cegah Ancaman Resesi, Kemampuan Adaptasi dan Leadership Jadi Kunci
Ilustrasi pekerja. (Pexels/Rawpixel)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hal ini yang juga dirasakan MAKA Group, Adisti Ikayanti selaku Chief People & Legal Officer MAKA Group, menerangkan dalam menghadapi tantangan tersebut pihaknya mulai merubah strategi penjualan.

"Salah satu cara kami berinovasi saat menghadapi resesi saat pandemi adalah dengan melakukan restrukturisasi tim, jadi ada karyawan yang dipindah antar departemen supaya kerjanya lebih efektif. Selain itu perubahan produk, kami membuat Tukucur, kopi Tuku dalam kemasan 1 liter," tuturnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI