''Kok lucu sih, nggak kuat'' komentar warganet lainnya di Twitter.
''Makan daun pisang rasa rendang, mantul'' tulis warganet lainnya.
''Kelincinya gemoy banget'' komentar warganet lainnya.
Unggahan dua kelinci yang tengah menyantap daun pisang di nasi padang ini lantas viral di Twitter dan mendapatkan lebih dari 2,2 ribu likes.
(Hitekno.com/Dinar Surya Oktarini)