Pegang Teguh Nasihat Raffi Ahmad, Sikap Rafathar Hadapi Orang Jahil Dipuji

Rabu, 07 April 2021 | 07:15 WIB
Pegang Teguh Nasihat Raffi Ahmad, Sikap Rafathar Hadapi Orang Jahil Dipuji
Raffi Ahmad, Nagita Slavina, dan Rafathar. (Instagram/@raffinagita1717)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Banyak warganet yang memuji sikap bijak Rafathar dalam menghadapi orang-orang jahat. Tidak sedikit juga warganet yang ramai mengapresiasi cara Raffi dalam mendidik putranya.

"Bener-bener good looking, good attitude," puji seorang warganet.

"Udah good looking plus good attitude banget. Fiks didikan ortunya berhasil," ujar yang lain.

"Definisi masuk telinga kanan, terserap ke dalam otak dan hati. Good job Papa Raffi mendidik anaknya dengan sangat baik," tulis lainnya.

"Walau papa sibuk tapi gak pernah lupa nasehatin anak," imbuh seorang warganet.

"Sesibuk-sibuknya Raffi, dia gak lepasin tanggung jawab buat bentuk karakter anaknya supaya bisa legowo," pungkas yang lain.

Selain Raffi Ahmad, pujian juga diberikan kepada Rieta Amilia yang dianggap berhasil mendidik Nagita Slavina sebagai seorang ibu dan istri. Beberapa warganet juga berpendapat bahwa cara Nagita dan Raffi dalam mendidik anak patut ditiru.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI